Postingan

6.Taman Nasional Wakatobi

Gambar
           Taman Nasional Wakatobi di Sulawesi Tenggara menjadi tempat wisata yang dijuluki sebagai Bali Baru. Karena, keindahannya nggak kalah dari Bali. Bukan hanya turis lokal yang datang ke sana, tapi turis asing juga banyak yang tergila-gila dengan keindahannya. Jadi, jangan mengaku sebagai traveler sejati, jika kamu belum pernah mengunjungi Taman Nasional Wakatobi. Sebelum ke sana, yuk, kenalan dulu dengan taman nasional terluas di Indonesia ini. WANGIWANGI JADI IBU KOTA KABUPATEN WAKATOBI  foto oleh: http://www.gocelebes.com/      Taman Nasional Wakatobi ditetapkan sebagai taman nasional Indonesia sejak tahun 1996. Taman nasional ini memiliki luas 1,39 juta ha dengan tingkat kedalaman yang bervariasi. Titik terdalamnya adalah 1.044 meter di bawah permukaan laut. Penduduk asli Wakatobi kebanyakan adalah Suku Bajau yang sering disebut sebagai manusia perahu di kawasan Asia Tenggara. Mereka telah melakukan pelayaran secara tradisional ke seluruh Pulau Sulawesi, Johor, Kepu

16.Gili Air

Gambar
           Objek Wisata Gili Air akan menyuguhkan pada anda semua tentang taman air yang sangat indah dan menakjubkan. Di namakan Gili Air ini dikarenakan di pulau ini biasanya dilakukan dengan berbagai aktifitas yang ada hubungannya dengan air. Namun, terlepas dari nama tersebut di Objek Wisata Gili Air  yang ada di sebelah barat laut dari Pulau Lombok ini, anda dapat menjelajah setidaknya 5 titik yang paling spesial dari objek wisata tersebut, di mana nantinya anda akan menemukan beberapa hewan laut seperti kuda laut, kura-kura, dan juga berbagai jenis ikan dengan beraneka warna dan juga penghuni laut yang lain. Wisata Gili Air      Pada saat anda berencana untuk berlibur ke pulau Lombok, Gili Air adalah salah satu gili yang wajib Anda datangi atau pun kunjungi. Masyarakat setempat menyebut objek wisata gili ini dengan nama Tengaq Aiq yang artinya adalah di tengah-tengah laut. Yang mana tempat ini biasanya ramai dikunjungi oleh para wisatawan pada saat bulan Juli dan Agustus, dan keb

15.Laut Pulau Tidung Kepulauan Seribu

Gambar
     Pulau Tidung adalah salah satu dari ratusan pulau yang mengisi lautan dangkal disebelah Utara Jakarta. Dikatakan lautan dangkal karena kedalaman perairan Kepulauan Seribu hanya memiliki kedalaman rata-rata 30 hingga 70 meter. Perairan terdalam tercatat berada di sebelah utara Pulau Pari dan Pulau Semak Daun.       Hal ini pula yang membuat keindahan bawah laut di Kepulauan Seribu relatif mudah untuk dinikmati para pengunjung yang menyukai aktivitas snorkeling. Bagaimana tidak, hampir setiap pulau di Kepulauan Seribu memiliki hamparan karang yang luasnya hampir dua puluh kali lebih luas dari luas daratan Pulau nya sendiri, Pulau Tidung termasuk salah satunya.      Dikelilingi oleh Pulau-pulau besar seperti Sumatra, Jawa dan Kalimantan, perairan Pulau Seribu relatif aman dan terlindung dari badai dan gelombang air laut yang tinggi. (Tomascik, dkk. 1997) Pemandangan Bawah Laut Pulau Tidung      Terdapat banyak spot snorkeling dengan pemandangan bawah laut yang indah di Pulau Tidung.

14.Taman Laut 17 Pulau Riung

Gambar
        Terletak di pantai utara pulau Flores di Kabupaten Ngada terletak sebuah kepulauan yang membentuk taman laut surgawi yang unik yang disebut Taman Laut 17 Pulau Riung. Klaster ini terdiri dari pulau yang airnya kaya keanekaragaman hayati, pantai berpasir putih dan air biru yang jernih di mana Anda dapat menyelam dan berenang di antara warna-warni dan beragam tempat tidur karang.      Salah satu atraksi yang paling populer dimana pulau-pulau ini terkenal atas 'Mawar Laut', fenomena bawah air yang terkenal yang dapat dilihat di sekitar beberapa pulau. Di bawah permukaan lautan,  Anda akan menemukan kelompok mawar laut melambai dalam arus. Ini sebenarnya koleksi telur raksasa kelinci laut, terikat oleh membran, bersama-sama membentuk kelopak merah seperti mawar merah raksasa yang melambai di laut.      Taman Laut 17 Pulau Riung yang membentang dari Toro Padang di bagian barat hingga Pulau Pangkor di timur, berbagai ukuran, tetapi semua hampir tak berp

13.Taman Nasional Taka Bonerate

Gambar
     Wisata Alam Taman Nasional Taka Bonerate – Kepulauan Selayar terletak di selatan Sulawesi masuk dalam wilayah Provinsi Sulawesi Selatan. Taman nasional yang termasuk cagar biosfer di Indonesia ini merupakan kawasan laut dengan pulau-pulau kecil, dengan sejumlah terumbu karang dan atol yang sangat indah. Selain itu, terdapat hutan mangrove yang berfungsi sebagai penghalang terhadap gelombang laut yang kuat dan sebagai tempat tinggal berbagai jenis ikan dan spesies burung.        Wisata taman nasional Taka Bonerate – Kepulauan Selayar dengan luas wilayah darat dan laut: 4.410,736 ha, berasa pada lokasi Latitude: 05 ° 42’S – 07 ° 35’S Bujur: 120 ° 15’E – 122 ° 30 ‘ E Midpoint: 06 ° 38’35 “S – 121 ° 22’22” E.      Di Cagar biosfer Taka Bonerate – Kepulauan Selayar terdapat atol terbesar di Asia Tenggara dan ketiga terbesar di dunia setelah Kwajifein di Kepulauan Marshall dan Suvadiva di Kepulauan Maladewa. Selain atol, terdapat terumbu karang dengan luas 91.382 ha dengan beberapa spes

12.Taman Nasional Togean

Gambar
           Wisata Taman Nasional Kepulauan Togean, Tempat Wisata Terindah - Salah Satu Destinasi Tempat Wisata Bahari Terpopuler di Indonesia ini sudah dikenal sejak lama, Kepulauan Togean adalah sebuah Taman Nasional yang terdiri dari 2 area Ekosistem yang berupa Lautan dengan luas sikitar 292 ribu hektar dan dengan dataran seluas 70 ribu hektar yang terletak di Teluk Tomini, Sulawesi Tengah. Bagi anda yang ingin menikmati keindahan Lanskap Alam dan juga Aneka Ragam Biota Laut taman Nasional tersebut sangatlah cocok untuk anda jadikan destinasi berlibur anda, selain itu Taman Nasional tersbut juga terletak disebuah Lokasi yang cukup Jauh dari Hiruk Pikuk kehidupan Kota Yang membosankan dan semrawut.      Kepulauan Togean masuk dalam Gugusan Teluk Tomini dan dikelilingi oleh lebih dari 50 pulau kecil, dan ada juga beberapa Pulau yang sudah sangat terkenal didunia pariwisata seperti Pulau Una - Una, Pulau Malenge, Pulau Talatakoh, Pulau Batudaka, Pulau Waleakodi, dan juga Pulau Waleabah

11.Taman Nasional Teluk Cendrawasih

Gambar
           Taman Nasional Teluk Cendrawasih adalah taman nasional dikawasan ini berdiam kekayaan biota laut yang sangat mengagumkan.Taman Nasional Teluk Cendrawasih menjadi perwakilan ekosiatem terumbu karang,Pantai Mangrove dan Hutan tropika di Papua.      Tempat ini menjadi surga bagi tumbuhan dan hewan,baik didarat maupun dibawah laut.salah satu hal yang paling dinantikan lara penyelam adalah bertemu dengan hiu paus yang vukup ramah dengan penyelam.      Jenis-jenis vegetasi daratan pulau yang diketahui hingga saat ini adalah sebanyak 64 jenis,mulai dari jenis jenis vegetasi hutan pantai sampai vegetasi hutan pegunungan daratan pulau (ketinggian 467 m dpl).Dari 64 jenis tersebut 14 jenis diantaranya dilindungi.Jenis-jenis vegetasi yang diketahui meliputi antara lain beberapa jenia bakau(Rhizopora sp,Avicennia sp,Bruguiera sp,Sonneratia sp,Nipah,Sagu Metroxylon sp,pandan pandanas sp), dan lain lain.       Alasan kenapa anda harus pergi kesana       Taman Nasional Teluk Cendrawasih ad